Judul : Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya
link : Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya
Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya
Perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif alami adalah cara perkembangbiakan pada tumbuhan secara tak kawin yang terjadi dengan sendirinya tanpa bantuan manusia.Adapun macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami adalah;
1. Umbi lapis
Umbi lapis adalah bagian dari pelepah daun yang bentuknya berlapis-lapis dan berfungsi sebagai cadangan makanan.
Dibagian tengah tetdapat tunas (bakal tunbuhan baru) yang disebut siung.
Contoh tanaman yang berkembang biak dengan umbi lapis adalah bawang merah, bawang putih, bunga bakung dan bunga tulip.
2. Umbi batang
Umbi batang adalah batang yang tumbuh di dalam dan ujungnya menggelembung menjadi umbi.
Umbi batang berfungsi untuk menyimpan cadangan makanan, terutama zat tepung.
Pada kulit umbi batang terdapat mata tunas yang dapat tumbuh menjadi tumbuhan baru.
Contoh tanaman yang berkembang biak dengan umbi batang adalah kentang dan ketela rambat.
3. Umbi akar
Umbi akar adalah akar yang membesar untuk menyimpan cadangan makanan
Ciri-ciri umbi akar adalah;
- umbi tidak berbuku-buku
- umbi tidak memiliki mata tunas
- umbi tidak memiliki kuncup dan daun
Tunas baru tumbuh dari bagian yang merupakan sisa batang.
Contoh:
ketela pohon, wortel, dan lobak.
4. Tunas
Tunas adalah kuncup yang tumbuh pada ujung batang atau ketiak daun.
tunas akan membentuk tumbuhan baru dan akan membentuk rumpun.
Contoh, bambu, tebu dan pisang
5. Tunas adventif
Tunas adventif disebut juga dengan tunas daun. Tunas adventif adalah tunas yang tumbuh pada akar dan daun.
Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas daun adalah cocor bebek dan begonia.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan tunas akar adalah sukun, cemara dan kesemek.
6. Rhizoma
Disebut juga akar tinggal atau akar tongkat.
Rhizoma adalah bagian batang yang tumbuh mendatar di dalam tanah yang menyerupai akar.
Ciri-ciri rizhoma adalah;
7. Geragih
Geragih disebut juga dengan stolon.
Geragih adalah batang yang menjalar di atas oermukaan tanah.
Tunas pada buku-buku batang yang menjalar akan menjadi tumbuhan baru.
Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan cara geragih adalah arbei, stoberi, semanggi, rumput teki dan pegagan.
8. Membelah diri
Perkembangbiakan membelah diri terjadi pada tumbuhan tingkat rendah, yaitu tumbuhan bersel satu.
Tumbuhan yang membelah diri akan membagi tubuhnya menjadi dua bagian yang sama secara langsung.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan membelah diri adalah; volvox, ganggang hijau bersel satu, dan chlamydomonas.
9. Spora
Spora adalah inti sel yang berubah fungsi menjadi alat perkembangbiakan.
Spora terletak pada kotak spora (sporangium) yang terkumpul di dalam sorus.
Sorus adalah kumpulan kotak spora yang terletak di bagian tepi bawah daun.
Daun fertil (subur) adalah daun yang dapat menghasilkan spora.
Pada tumbuhan paku, spora dibentuk pada daun.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan spora adalah jamur, lumut, dan paku-pakuan.
Demikianlah penjelasan macam-macam perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif alami, semoga bermanfaat bagi sahabat cinta sain.
Baca juga
Contoh:
ketela pohon, wortel, dan lobak.
4. Tunas
Tunas adalah kuncup yang tumbuh pada ujung batang atau ketiak daun.
tunas akan membentuk tumbuhan baru dan akan membentuk rumpun.
Contoh, bambu, tebu dan pisang
5. Tunas adventif
Tunas adventif disebut juga dengan tunas daun. Tunas adventif adalah tunas yang tumbuh pada akar dan daun.
Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas daun adalah cocor bebek dan begonia.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan tunas akar adalah sukun, cemara dan kesemek.
6. Rhizoma
Disebut juga akar tinggal atau akar tongkat.
Rhizoma adalah bagian batang yang tumbuh mendatar di dalam tanah yang menyerupai akar.
Ciri-ciri rizhoma adalah;
- Bentuk seperti akar, beruas-ruas seperti batang.
- Pada setiap ruas terdapat daun yang berubah menjadi sisik.
- Pada setiap ketiak sisik (daun) terdapat mata tunas.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan rhizoma adalah jahe, kunyit, temulawak, alang-alang, kencur dan lengkuas.
7. Geragih
Geragih disebut juga dengan stolon.
Geragih adalah batang yang menjalar di atas oermukaan tanah.
Tunas pada buku-buku batang yang menjalar akan menjadi tumbuhan baru.
Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan cara geragih adalah arbei, stoberi, semanggi, rumput teki dan pegagan.
8. Membelah diri
Perkembangbiakan membelah diri terjadi pada tumbuhan tingkat rendah, yaitu tumbuhan bersel satu.
Tumbuhan yang membelah diri akan membagi tubuhnya menjadi dua bagian yang sama secara langsung.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan membelah diri adalah; volvox, ganggang hijau bersel satu, dan chlamydomonas.
9. Spora
Spora adalah inti sel yang berubah fungsi menjadi alat perkembangbiakan.
Spora terletak pada kotak spora (sporangium) yang terkumpul di dalam sorus.
Sorus adalah kumpulan kotak spora yang terletak di bagian tepi bawah daun.
Daun fertil (subur) adalah daun yang dapat menghasilkan spora.
Pada tumbuhan paku, spora dibentuk pada daun.
Contoh tumbuhan yang berkembangbiak dengan spora adalah jamur, lumut, dan paku-pakuan.
Demikianlah penjelasan macam-macam perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif alami, semoga bermanfaat bagi sahabat cinta sain.
Baca juga
Demikianlah Artikel Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya
Sekianlah artikel Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya dengan alamat link https://hyber-edukasi.blogspot.com/2018/08/macam-macam-cara-perkembangbiakan.html
0 Response to "Macam-macam cara perkembangbiakan vegetatif alami berikut pengertiannya"
Posting Komentar